Digandeng Dinas Pariwisata Bali, Pusat Unggulan Pariwisata Mengkaji Pola Perjalanan Wisata Jalur Darat

Pusat Unggulan Pariwisata Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Udayana (PUPAR LPPM UNUD) digandeng Dinas Pariwisata Provinsi Bali melaksanaan kajian pola perjalanan wisata jalur darat. Kegiatan ini bertujuan membangun atau memperbaharui jejaring aktivitas pariwisata di pulau dewata. Hal itu terungkap dalam rapat antara Kabid Destinasi Dispar Bali Ida Bagus Adi Laksana, SE., M.Si, Selasa (5/4)…

Bupati Freddy Thie Harapkan PUPAR Rencanakan Pariwisata Terintegrasi Di Kaimana

Bupati Kaimana Freddy Thie menyatakan sangat berterimakasih kepada Universitas Udayana yang telah membantu perencanaan pembangunan pariwisata  di wilayahnya. Orang nomor 1 di wilayah yang berjuluk kota senja itu mengharapkan Pusat Unggulan Pariwisata Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (PUPAR LPPM Unud) membantu perencanaan pembangunan pariwisata yang terintegrasi di wilayahnya. “Saya sudah jatuh hati dan yakin…